Rapat Koordinasi Indeks Desa Membangun Kecamatan Bonorowo Tahun 2025
Rapat Koordinasi Indeks Desa Membangun Kecamatan Bonorowo Tahun 2025
Pada hari selasa 15 April 2025 pukul 10.00 wib dilaksanakan Rapat Koordinasi Indeks Desa membangun (IDM) yang bertempat di pendopoi kecamatan Bonorowo. Rapat dipimpin oleh Kasi Pemberdayaan Masyarakat Kecamatan Bonorowo dan sebagai Narasumber Bapak Aris Budiarto Tenaga Ahli Dinas PMD Kabupaten Kebumen dan peserta perwakilan desa se kecamatan Bonorowo. IDM merupakan alat yang penting untuk membantu pemerintah, masyarakat, dan pihak terkait dalam menentukan kebijakan dan program pembangunan desa yang tepat sasaran. dengan menggunakan IDM, dapat di identifikasi desa desa yang memerlukan prioritas pembangunan, serta program dan kebijakan yang perlu di implementasikan untuk meningkatkan kesejahteraan masarakat di desa desa. Dengan banyaknya data dan template yang harus diisi dan dimutakhirkan maka diperlukan keterlibatan dari OPD dan pemangku kepentingan agar data yang dihasilkan