Ekspedisi Perdana Menguak Potensi Wisata Air Di Sepanjang Sungai Bonorowo
Ekspedisi Perdana Menguak Potensi Wisata Air Di Sepanjang Sungai Bonorowo
Camat Bonorowo Heri Purnomo, S.STP, M.Eng bersama rombongan melaksanakan susur sungai untuk menggali potensi wisata susur Sungai di Kecamatan Bonorowo, jumat 11/07/2025. Rute utama wisata susur sungai ini dimulai dari TPI Rowo Kecamatan Mirit dengan perahu menuju utara melalui jalur sungai yang melawati desa Ngasinan, Patukrejo sampai dengan kecamatan Bonorowo. Kegiatan ini bertujuan guna melihat potensi wiasata yang mungkin bisa sebagai daya tarik wisata air di kecamatan bonorowo dengan meningkatan potensi pariwisata sungai melalui pemberdayaan desa wisata untuk peningkatan potensi ini dan jika konsep pariwisata air atau susur sungai ini, dijalankan dengan sunguh-sungguh, sangat niscaya suatu masa kita bisa melihat perahu-perahu wisata yang mengangkut wisatawan melalui jalur sungai dan juga bisa meihat banyak kedai kuliner terapung di setiap desa, yang menyediakan makanan khas dan sebagai nilai tambah ekonomi untuk masyarakat di wiyalah kecamatan Bonorowo.
"